Petualangan Sherina 2

Nonton Download Film Petualangan Sherina 2 (2022) Full Movie

Nonton Download Film Petualangan Sherina 2 (2022) Full Movie

Petualangan Sherina 2 (2022)

Film Petualangan Sherina 2 melanjutkan cerita dari Petualangan Sherina yang dirilis pada tahun 2000. Film Petualangan Sherina tersebut disutradarai oleh Riri Riza dan naskahnya ditulis oleh Mira Lesmana dan Jujur Prananto.

Sinopsis

Petualangan Sherina 2 kembali menampilkan cerita tentang dua orang teman masa kecil yang senang berpetualang, yakni Sherina dan Sadam. Setelah bertahun-tahun berlalu, keduanya tumbuh menjadi orang dewasa dan memiliki pekerjaannya yang sangat berbeda. Keduanya telah berpisah lama dan tinggal di tempat yang berjauhan.

Sherina tumbuh sebagai sosok yang pemberani, cerdas, dan selalu berusaha mencapai yang terbaik. Dia berprofesi sebagai jurnalis yang harus melakukan liputan ke berbagai tempat. Sedangkan Sadam, menjadi petualang sejati yang telah mengunjungi dan menjelajahi hampir seluruh kepulauan Indonesia.

Suatu hari, Sherina diutus oleh tempatnya bekerja untuk meliput konferensi ekonomi di Swiss. Tetapi, sebuah tugas mendadak membuatnya harus kembali ke Tanah Air dan menyelidiki krisis lingkungan di hutan di Kalimantan.

Peristiwa tersebut ternyata mempertemukan Sherina dengan teman masa kecilnya, Sadam. Keduanya bertemu karena Sadam bekerja sebagai manajer program LSM konservasi. Mereka pun bertugas untuk melakukan pelepasliaran orang utan. Sayangnya, reuni manis mereka terhenti saat salah satu anak orang utan bernama Sayu dicuri sekelompok orang.

Duet Sherina - Sadam harus berusaha menemukan kembali kebersamaan, demi menyelamatkan Sayu dan kelangsungan persahabatan mereka yang baru saja tumbuh kembali. Sebuah sekuel dari film legendaris, bernuansa musikal dengan sentuhan aksi petualangan.

Info! Terima kasih telah menonton film yang berjudul: Petualangan Sherina 2, jangan lupa + IKUTI website kami dan silahkan bagikan artikel ini jika menurut Anda bermanfaat. Kunjungi juga website kami di Google News.

Posting Komentar

Film tidak dapat diputar ? LAPORKAN ! dan beri tahu kami di kolom komentar atau di Halaman Kontak.